Saturday, January 6, 2018

Cara Chatingan di Termux

Cara Chatingan di Termux

Hasil gambar untuk irssi 

Selamat Sore😀

Di postingan ini saya akan memberikan tutorial cara chating di termux dengan irssi, oke lah langsung saja kita ke tutornya

Pertama buka aplikasi termux
Lalu kita install irssi nya
  • $ apt update $$ apt upgrade
  • $ pkg install irssi
 Setelah tools nya terinstall lalu kita buka dengan cara ketik irssi lalu klik ENTER
  • /connect chat.freenode.net
  • /nick (masukkan nickname anda) 
  • /join #(channel irc)
Contoh penggunaan:
  • /connect chat.freenode.net
  • /nick mrmaze404
  • /join #mrmaze (ini channel irc saya)
Ohh iya anda hanya bisa chatingan jika sudah masuk di salah satu channel irc, jadi jika anda mau chatingan jangan lupa join ke channle irc nya dulu.
Berikut kumpulan commands irssi
  • /ban  : Menetapkan atau mencantumkan larangan untuk saluran
  • /clear : Membersihkan buffer channel
  • /disconnect : Putuskan dari jaringan
  • /exit: Putus koneksi klien Anda dari semua jaringan dan kembali ke prompt shell
  • /join : Join ke channel
  • /kick : Kick user
  • /kickban : Kickban user
  • /msg : Kirim pesan privat ke salah satu user
  • /names: Mencantumkan pengguna di saluran saat ini 
  • / query: Membuka jendela query dengan pengguna atau menutup jendela query saat ini
  •  / topic: Menampilkan / mengedit topik saat ini
  • / unban: Unbans semua
  • / whois: Menampilkan informasi pengguna
  • /window close : Forces close window
  • /quit : keluar dari IRSSI
 Oke sekian tutorial dari saya kalau tidak jelas bisa di tanyakan di aplikasi chat dengan cara klik logo pesan di pojok kanan bawah atau bisa di tanyakan di kolom komentar.

Semoga Bermanfaat Dan Sampai Jumpa...

Load disqus comments

4 komentar